Home » , , » HTML Dasar

HTML Dasar

Written By black on Jumat, 22 Maret 2013 | 00.16


HTML Dasar

HTML (Hypertext Markup Language) merupakan bahasa pemrograman web yang digunakan
untuk membuat halaman situs.
Untuk belajar HTML dasar sebaiknya Anda ketikkan di Notepad.



Bentuk umum:

Letakkan judul situs di sini

Ini halaman situs Anda. Letakkan perintah-perintah HTML di sini.
Ini halaman situs Anda. Letakkan perintah-perintah HTML di sini.
Ini halaman situs Anda. Letakkan perintah-perintah HTML di sini.
Ini halaman situs Anda. Letakkan perintah-perintah HTML di sini.



Setelah diketikkan, Anda simpan dengan nama latihan.html. Untuk mengeceknya Anda double
click file yang telah Anda simpan. Sebenarnya Anda dapat menggunakan ekstensi .htm, tetapi
supaya sama, maka sebaiknya digunakan ekstensi .html.

Coba Anda ketikkan perintah-perintah HTML berikut ini, kemudian Anda jalankan di browser !
Latihan Pertamaku

Paragraf ini akan rata kiri
Paragraf ini akan rata kiri
Paragraf ini akan rata kiri

br digunakan untuk ganti baris

Kalimat ini akan dicetak Bold
Kalimat ini akan dicetak Italic
Kalimat ini akan dicetak Bold dan Italic


Perintah hr digunakan untuk membuat garis


Simpan perkerjaan Anda dengan nama latihan_2.html. 

0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts

Like us on Facebook
Follow us on Twitter
Recommend us on Google Plus
Subscribe me on RSS